Meet Our Doctors

“We don’t change you, we show the best side of you“.
dr. Gaby Olivia adalah lulusan Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara (FK USU) tahun 2019. Sejak awal, ia sudah memiliki ketertarikan yang kuat pada dunia estetika, dibuktikan dengan mengikuti Basic Laser Course di tahun yang sama.
Memulai karier sebagai dokter estetika pada tahun 2021, dr. Gaby terus mengasah keterampilannya melalui pelatihan dan workshop berskala nasional maupun internasional.
Bagi dr. Gaby, estetika bukan sekadar mengubah, tetapi mengungkapkan versi terbaik dari setiap individu. Filosofi yang ia pegang adalah : “We don’t change you, we show the best side of you.”
dr. Gaby Olivia
Aesthetic Doctor | Founder Hagata Skin
“Perfect Imperfection“.
Short Profile: Lordr. Hartono adalah alumni Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara (FK USU) tahun 2002. Meski sudah lama berkecimpung di dunia medis, ketertarikannya pada estetika mulai tumbuh saat ia sering mendampingi dr. Gaby mengikuti berbagai seminar dan workshop estetika.
Sejak 2024, dr. Hartono mulai aktif menghadiri beragam event, workshop, dan seminar estetika nasional maupun internasional, memperluas pemahaman tentang perkembangan teknologi dan teknik perawatan modern.
Dalam praktiknya, dr. Hartono memegang prinsip “perfect imperfection” sebuah keyakinan bahwa setiap orang memiliki karakter unik yang tidak perlu diubah, melainkan disempurnakan secara alami. Baginya, estetika adalah tentang merawat detail tanpa menghilangkan identitas asli seseorang.
dr. Hartono A. Purba
Aesthetic Doctor | Founder Hagata Skin

Start Your Skin Transformation Today
Tim ahli Hagata Skin siap membantu kamu menemukan perawatan yang paling tepat untuk kebutuhan kulitmu, mulai dari konsultasi awal hingga perawatan lanjutan.
